Peringatan Dini Cuaca Periode 17-18 Februari 2020: Jawa Timur Hujan Lebat Disertai Angin Kencang

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) merilis informasi peringatan dini cuaca untuk periode 16 hingga 18 Februari 2020. Sejumlah wilayah diperkirakan diguyur hujan berintensitas yang bervariasi. BMKG memperikirakan wilayah Sumatera Utara dan Sumatera Selatan diguyur hujan dengan intensitas lebat. Untuk wilayah Nusa Tenggara Barat (NTB) dan Jawa Timur diperkirakan terjadi… Read more“Peringatan Dini Cuaca Periode 17-18 Februari 2020: Jawa Timur Hujan Lebat Disertai Angin Kencang”

Prakiraan Cuaca BMKG 33 Kota Besok Jumat, 10 Januari 2020: 4 Wilayah Ini Diprediksi Hujan Petir

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) merilis prakiraan cuaca di 33 kota besar di Indonesia, untuk Jumat (10/1/2020) besok. Sebagian wilayah Indonesia akan turun hujan ringan hingga hujan lebat. Wilayah Serang, Pangkal Pinang, Padang, dan Palembang diprediksi akan terjadi hujan disertai petir. Sementara untuk wilayah Bandar Lampung dan Pontianak diprediksi… Read more“Prakiraan Cuaca BMKG 33 Kota Besok Jumat, 10 Januari 2020: 4 Wilayah Ini Diprediksi Hujan Petir”