Jangan Panik! Asal Tidak Baru Berkunjung dari Wuhan Minim Kemungkinan Terkena Corona Virus

— Sejumlah negara seperti Jepang, Thailand, Korea Selatan, Taiwan telah melaporkan adanya indikasi penyebaran corona virus yang berasal dari Wuhan, China. Jumlah negara yang terus bertambah tentunya menimbulkan kecemasan bagi warga di Indonesia. Direktur Pencegahan dan Pengendalian Pentakit Menular Langsung, dr. Wiendra Waworuntu, M. Kes pun meminta masyarakat tidak panik…. Read more“Jangan Panik! Asal Tidak Baru Berkunjung dari Wuhan Minim Kemungkinan Terkena Corona Virus”